Berita Detail

blog

Sertijab Kepala SMPN 01 Sukadamai

Sertijab kepala SMPN 01 Sukadamai dari pejabat lama bp.MOHAMAD DODY HUDAYA ke ibu dra. TRI SULIANO, MM .di Halaman Sekolah SMPN 01 Sukadamai, dihadiri oleh unsur Muspika Kecamatan Sukamakmur, Kepala Desa Sukadamai dan segenap jajaran UPT Pendidikan Sukamakmur pada hari Selasa tanggal 24 Januari 2017

Bagikan :